tips menjaga kesehatan
TIPS MENJAGA KESEHATAN
memiliki tubuh yang sehat menjadi keinginan semua orang. Berikut ini cara menjaga kesehatan tubuh yang bisa anda terapkan setiap hari
"Membiasakan pola makan sehat"
Makanan yang kamu konsumsi setiap hari dapat berpengaruh pada kulit,tak hanya memenuhi asupan gizi yang seimbang. pastikan juga makanan yang kita konsumsi memiliki vitamin dan antioksidan yang memang penting untuk menunjang kesehatan kulit. berikut rekomendasinya, yaitu :
*Sayuran dan buah yang berwarna jingga dan kuning, Seperti tomat wortel.
*Sayuran yang berwarna hijau .seperti bayam dan brokoli.
*Susu
*Kacang kacangan dan ikan
"Cukup istirahat"
"Olahraga rutin"
Olahraga juga dapat mencegah berbagai macam penyakit dan mengurangi stres. Biasakan luangkan waktu sampai 20-30 menit untuk menggerakkan tubuh. Tak perlu yang berat kamu cukup hanya berjalan kaki atau olahraga yang kamu sukai
"Perbanyak air putih"
Karena dengan tercukupinya air dalam tubuh, fungsi organ kita akan berjalan secara maksimal. Sesuaikan kebutuhan cairan ini dengan berat tubuh dan intensitas kegiatan kamu. Jika kamu banyak aktivitas, kamu jika harus mengonsumsi air putih lebih banyak.
"Kelola tidur dengan baik"
Tidur jadi kekebalan bagi tubuh yang kuat, meningkatkan daya ingat, dan bisa pengendali nafsu makan. orang yang tidurnya kurang dari 6 jam setiap malam akan 4 kali lebih mudah mengalami flu, dibandingkan orang yang tidurnya cukup. Jadi mulai pertimbangkan tidur yang cukup.
"Mengelola stres"
Hati hati stres membuat kamu mudah terkena penyakit, Sters sudah terbukti dapat mengganggu imun tubuh. orang yang stres dapat melepas dan mengurangi kemampuan hormon kortisol yang bisa melawan peradangan penyakit.
Itulah cara mudah menjaga kesehatan tubuh bagi kita. Jadi, jangan abaikan lagi kesehatan tubuh kita agar hidup bisa dinikmati dengan nyaman..
By : meitri . p .
Comments
Post a Comment