Macam-Macam Makanan Luar Negeri Mau tau makanan luar negeri yang eksis diindonesia, yuk simak bareng aku...... 1. Macaron Macaron adalah salah satu makanan yang berasal dari Perancis. Makanan ini berbahan dasar tepung almond, gula, dan putih telur yang dipanggang sehingga mengembang. Tidak lupa diberikan almond bubuk dan pewarna makanan sebelum dipanggang untuk memberikan variasi warna pada setiap macaronnya. Banyak yang mengira antara macaron dengan macaroon memiliki kesamaan. Dalam ejaan antara bahasa Perancis dan Inggris memiliki kesamaan namun bentuk dan tekstur makanan tersebut sangat berbeda. Makanan yang ada pada macaron terasa lebih gurih sedangkan macaroon lebih kenyal. 2. Pizza Pizza menjadi salah satu favorit di Indonesia. Banyak cabang makanan yang membuat usaha Italian food. Makanan Italia ini dibuat dalam adonan tepung yang ditambahkan dengan banyak daging dan sayuran di atasnya. Pizza tersedia dalam ukuran kecil hingga besar. Porsi makanan
Comments
Post a Comment